Bagaimana sih cara mengenali ektensi file? Ini adalah cara manual tanpa harus menggunakan software.
Langsung saja saya jelaskan caranya bagaimana untuk mengetahui ekstensi
file. Oh ia, untuk sementara saya memberikan penjelasan menggunakan
Windows 7 ya? Soalnya saya menggunakan Windows 7 bukan XP.
Pertama buka Windows Explorer, lalu pilih menu Folder & search Options.
Setelah itu lalu pilih Tab
View.
Lalu hilangkan tanda Centang yang ada pada
Hide Extension for known file types.
Setelah itu tekan Apply dilanjut dengan OK. Anda akan melihat hasilnya
dan tentunya dapat mengetahui file-file yang ada dikomputer anda
berekstensi apa. Contohnya akan menjadi seperti dibawah ini setelah
centang yang tadi dihilangkan.
Bagaimana, apakah penjelasannya cukup jelas? Mudah-mudahan jelas ya. ^_^
Surfing@nang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar